Please use this identifier to cite or link to this item:
http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/9797
Title: | ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI BARU LAHIR DENGAN BERAT BADAN LAHIR RENDAH DI BPM DORA MELIANA S,Keb DI KOTA PADANG SIDIMPUAN TAHUN 2024 |
Authors: | SAKIAH, NUR ZAHRA |
Keywords: | Asuhan Kebidanan Bayi Baru Lahir BBLR |
Issue Date: | 2024 |
Publisher: | Universitas Aufa Royhan |
Abstract: | Latar Belakang : salah satu penyebab tingginya angka kematian bayi adalah bayi dengan berat badan lahir rendah ( BBLR ). Berat badan lahir rendah akan meningkatkan angka kesakitan dan angka kematian bayi Kematian neonatal disebabkan karena Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR) sebesar 35,2%, penyebab yang lainnya yaitu asfiksia sebesar 27,4%, penyebab lainnya 22,5%, kelainan kongenital sebesar 11,4%, infeksi sebesar 3,4% dan tetanus neonatus sebesar 0,3%, BBLR merupakan individu manusia yang karena berat badan < 250, usia kehamilan > 36 minggu, dan factor penyebab kelahiraanya kurang dari standar kelahiraan normal .Tujuan : Untuk melaksanaan dan memberikan asuhan kebidanan pada bayi baru lahir dengan berat badan lahir rendah ( BBLR ) sesuai dengan kasus diatas menurut teori 7 langkah varney. Metode Penelitian : Bentuk Laporan berupa studi kasus menggunakan metode dekriptif. Kesimpulan : peneliti telah melaksanan asuhan sesuai dengan manajemen 7 langkah Varney dan Soap yang digunakan berdasarkan manajemen asuhan mulai dari pengkajian, intepretasi data, diagnose potensial, Tindakan segera, perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi . Saran diharapkan laporan tugas akhir ini dapat digunakan sebagai masukan khususnya pada bayi dengan berat badan lahir rendah ( BBLR ). |
URI: | http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/9797 |
Appears in Collections: | 2024 |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
LTA - NUR ZAHRA SAKIAH (21020012).pdf | 2.93 MB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.