Please use this identifier to cite or link to this item: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/5650
Title: ASUHAN KEPERAWATAN PADA An.A DENGAN GANGGUAN SISTEM PERNAPASAN : ASMA DENGAN PENERAPAN TERAPI BLOWING BALLON
Authors: DAULAY, RAHMI MUTIARA
Keywords: Asma
terapi Blowing ballon
Issue Date: Nov-2023
Publisher: Universitas Aufa Royhan
Abstract: Asma merupakan masalah kesehatan yang penting pada anak jika asma pada anak tidak diatasi dengan baik maka akan mengakibatkan penururnan kualitas hidup, hambatan aktivitas, gangguan istirahat tidur dan kematian. Salah satu intervensi mandiri perawat dalam penanganan asma dapat dilakukan dengan terapi non farmakologi yaitu teknik relaksasi pernapasan. Salah satu teknik relaksasi pernapasan yang dapat dilakukan adalah balloons blowing. Tujuan penelitian ini yaitu Untuk mengetahui bagaimana asuhan keperawatan pada An.A dengan gangguan sistem pernapasan : asma dengan penerapan terapi blowing ballon. Menggunakan pendekatan studi kasus (care study approach), data diperoleh dari hasil observasi, wawancara, pemeriksaan fisik dan study dokumntasi. Responden nya adalah 1 orang pasien penderita asma. Setelah dilakukan asuhan keperawatan pada pasein asma dengan pemberian terapi blowing ballon sesak berkurang.
URI: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/5650
Appears in Collections:2023

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
ELEKTIF - RAHMI MUTIARA DAULAY (22040049).pdf928.33 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.