Please use this identifier to cite or link to this item: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/5476
Title: EFEKTIVITAS KOMPRES BAWANG MERAH TERHADAP PENURUNAN SUHU TUBUH BAYI USIA 0-1 TAHUN SAAT DEMAM PASCA IMUNISASI DPT DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GUNUNG TUA KABUPATEN PADANG LAWAS UTARA TAHUN 2023
Authors: SIREGAR, MISBA SUTRIYANTI
Keywords: Kompres Bawang Merah
Suhu Tubuh
Demam
Issue Date: Sep-2023
Publisher: Universitas Aufa Royhan
Abstract: Demam merupakan Demam merupakan suatu keadaan suhu tubuh diatas normal Sebagian akibat peningkatan pusat pengatur suhu dihipotalamus dalam (Sodikin,2012). Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas kompres bawang merah terhadap penurunan suhu tubuh bayi usia 0-1 tahun saat demam pasca imunisasi dpt di wilayah kerja puskesmas gunung tua. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan quasy eksperiment dengan desain one grup pretest posttest. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik accidental sampling sebanyak 30 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapatnya efektivitas kompres bawang merah terhadap penurunan suhu tubuh bayi usia 0-1 tahun saat demam pasca imunisasi dpt di wilayah kerja puskesmas gunung tua tahun 2023 dengan p=0,003(<0,05). Penelitian ini diharapkan agar seluruh penderita demam pasca imunisasi dpt dapat memberikan kompres bawang merah sehingga suhu tubuh dapat diatasi.
URI: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/5476
Appears in Collections:2023

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI MISBA SUTRIYANTI SIREGAR (19010029).pdf3.56 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.