Please use this identifier to cite or link to this item: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/2453
Title: Relationship Of Calcium Levels To Hypertension In Pregnancy
Authors: Elly, Nur
Zainal, Erli
Nilawati, Iin
Keywords: kadar kalsium
hipertensi
ibu hamil
Issue Date: Oct-2020
Abstract: Relationship Of Calcium Levels To Hypertension In Pregnancy Nur Elly1, Erli Zainal2, Iin Nilawati3 1 Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Bengkulu Jalan Indra Giri No. 3 Padang Harapan, Kota Bengkulu 2,3 STIKes Sapta Bakti Bengkulu Jalan Mahakam Raya, No. 16 Lingkar Barat, Bengkulu Email : nurelly12@gmail.com Abstrak Hipertensi dalam kehamilan sering berlanjut menjadi pre eklampsia sebagai salah satu penyumbang terbesar angka kematian ibu. Faktor mineral dan gizi memiliki peran penting dalam etiologi hipertensi dalam kehamilan terutama pre eklampsia. Faktor mineral yang berhubungan dengan hipertensi adalah kalsium. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis hubungan kadar kalsium dengan kejadian hipertensi pada kehamilan. Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian Cross-Sectional yaitu mengukur/mengamati variabel bebas (kadar kalsium) dengan variabel terikat (hipertensi dalam kehamilan). Jumlah sampel 43 ibu hamil trimester II yang diambil dengan teknik consecutive sampling. Penelitian ini menggunakan data primer dengan melakukan pemeriksaan tekanan darah dan kadar kalsium pada serum darah ibu hamil. Hasil analisis univariat menunjukkan 30% ibu hamil mengalami hipertensi dalam kehamilan, serta 44% ibu hamil memiliki kadar kalsium tidak cukup. Hasil analisis bivariat membuktikan nilai ada hubungan yang bermakna kadar kalsium darah ibu dengan kejadian hipertensi pada ibu hamil trimester II (p value 0,000). Kata Kunci : kadar kalsium; hipertensi; ibu hamil
URI: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/2453
Appears in Collections:3. JNKI (Jurnal Ners dan Kebidanan Indonesia)

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
document (8).pdf244.77 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.