Please use this identifier to cite or link to this item:
http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/1379
Title: | ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN.D DENGAN GANGGUAN JIWA: ISOLASI SOSIAL DENGAN PENERAPAN SOCIAL SKILL TRAINING PADA PASIEN ISOLASI SOSIAL DI DESA PARTIHAMAN KOTA PADANGSIDIMPUAN |
Authors: | Harahap, Rizkia Afrilia |
Keywords: | Isolasi Sosial Social Skill Training |
Issue Date: | Jan-2022 |
Abstract: | Masalah karya tulis ilmiah ini berdasarkan sumber kepustakaan menyatakan bahwa isolasi sosial merupakan keadaan dimana seseorang individu mengalami penurunan atau bahkan sama sekali tidak mampu berinteraksi dengan orang lain disekitarnya. Pasien mungkin merasa ditolak, tidak diterima, kesepian, dan tidak mampu membina hubungan yang berarti dengan orang lain. Tujuan penulisan karya ilmiah ini yaitu untuk mengetahui asuhan keperawatan pada Tn.D dengan gangguan jiwa: Isolasi sosial di Desa Partihaman Kota Padangsidimpuan Tahun 2021. karya tulis ilmiah ini adalah Descriptive analytic dengan pendekatan studi kasus (care study approach). Data diperoleh dari hasil observasi wawancara, pemeriksaan fisik, dan study dokumentasi. Respondennya adalah 1 orang pasien dengan gangguan jiwa yang mengalami isolasi sosial. Setelah dilakukan asuhan keperawatan pada pasien isolasi sosial dengan penerapan SP dan social skill training dapat meningkatkan kemampuan untuk berkomunikasi/berinteraksi dengan orang lain. |
URI: | http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/1379 |
Appears in Collections: | 2022 |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
rizkia elektif lengkap.pdf | 433.02 kB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.