Please use this identifier to cite or link to this item: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/1223
Title: PENGARUH REBUSAN KACANG HIJAU TERHADAP PRODUKSI AIR SUSU IBU PADA IBU MENYUSUI DI KELURAHAN HUTAIMBARU KOTA PADANGSIDIMPUAN
Authors: Fitriani Sormin, Nora
Keywords: Kacang Hijau
Produksi ASI
Issue Date: Sep-2019
Abstract: PROGRAM STUDI KEPERAWATAN PROGRAM SARJANA UNIVERSITAS AUFA ROYHAN DI KOTA PADANGSIDIMPUAN Laporan penelitian, Agustus 2019 Nora Fitriani Sormin Pengaruh Kacang Hijau Terhadap Produksi ASI Pada Ibu Menyusui Abstrak Indonesia masih berada di peringkat 49 dari 51 negara yang mendukung pemberian ASI Eksklusif berdasarkan World Breasting Trends Initiative (WBTT). Kacang hijau (phasesoulus aureus) merupakan salah satu jenis kacang-kacangan yang mengandung polifenol. Adanya kandungan polifenol dapat merangsang, prolaktin untuk meningkatkan produksi ASI serta merangsang oksitosin untuk terjadi let down reflex. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kacang hijau terhadap produksi ASI. Penelitian ini menggunakan Quasy Experiment dengan rancangan Non Equivalent Control Group Desain. Sampel dalam penelitian ini 34 responden, dibagi menjadi 17 kelompok eksperimen dan 17 kelompok kontrol dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Tehnik analisa data dengan uji statistic independen sample T-test. Hasil penelitian peningkatan rata-rata sebesar 69.41. Berdasarkan uji T Independen dan paired T- test dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh kacang hijau terhadap peningkatan produksi ASI di wilayah hutaimbaru (P=0,00). Dari hasil penelitian ini diharapkan bahwa tenaga kesehatan dapat memotivasi ibu nifas untuk mengkonsumsi kacang hijau yang dapat meningkatkan produksi ASI. Kata Kunci : Kacang Hijau, Produksi ASI Daftar Pustaka : 31 (2008-2016)
URI: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/1223
Appears in Collections:2019

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SOF COPY NORA.pdf1.6 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.