Please use this identifier to cite or link to this item: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/1030
Title: ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU NIFAS DENGAN PUTING SUSU LECET DI PMB GIOVANI TAHUN 2020
Authors: MANNA SILALAHI, KRISTINA
Keywords: Asuhan Kebidanan,
Puting Susu Lecet
Issue Date: Jul-2020
Abstract: ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU NIFAS DENGAN PUTTING SUSU LECET DI PMB GIOPANITAHUN 2020 Latar Belakang : Menurut World HealthOrganization (WHO) setiap tahun terdapat 1-1,5 juta bayi meninggal dunia karena tidak diberi ASI secara ekslusif. Menurut data Riset Kesehatan Dasar(Riskesdas) tahun 2013, angka pemberian ASI eksklusif di Indonesia pada bayi berumur 6 bulanhanya mencapai angka 30,2% Maka penulis tertarik mengambil judul ini dengan menerapkan manajemen kebidanan menurut varney yang terdiri dari 7 langkah, Sedangkan untuk catatan perkembangan menggunakan SOAP. TujuanUntuk mengetahui bagaimana asuhan kebidanan yang diberikan kepada pasien dengan Puting Susu Lecet secara optimal. Metode penelitian bentuk laporan berupa studi kasus menggunakan metode deskriptif. Subyektif penelitian adalah Ny. E dengan Puting Susu Lecet . Obyek penelitian adalah keadaan Ny. E.Tempat penelitian adalah di Kelurahan Padang Matinggi Kota Padangsidimpuan. Kesimpulan hasil asuhan adalah penulis telah melaksanakan asuhan sesuai dengan manajemen 7 langkah varney.Saran utama adalah diharapkan agar Laporan Tugas Akhir ini dapat digunakan sebagai masukan bagi semua masyarakat khususnya pada ibu menyusui dan bagi tenaga kesehatan agar dapat mengatasi masalah pada ibu dengan Puting Susu Lecet. Kata kunci : Asuhan Kebidanan, Puting Susu Lecet Kepustakaan : 15 pustaka (2009-2019)
URI: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/1030
Appears in Collections:2020

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
KRISTINA MANNA SILALAHI.pdf261.08 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.