Please use this identifier to cite or link to this item: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/1025
Title: ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI BARU LAHIR DENGAN IKTERUS FISIOLOGIS DI PMB NURLIANI SIREGAR TAHUN 2020 LAPORAN TUGAS AKHIR
Authors: Ely Safitri, Ely
Keywords: Asuhan Kebidanan,
Ikterus Fisiologis
Issue Date: Jul-2020
Abstract: ASUHAN KEBIDANAN PADA BAYI BARU LAHIR DENGAN IKTERUS FISIOLOGIS DI PMB NURLIANI SIREGAR Latar Belakang :Ikterus fisiologis adalah ikterus yang timbul pada hari kedua dan hari ketiga sera tidak mempunyai dasar patologis atau tidak mempunyai potensi menjadi kern ikterus Menurut World Helth Organitation (WHO) tahun 2015 bahwa setiap tahunnya , kira-kira 3% (3,6 juta ) dari 120 juta jiwa bayi baru lahir mengalami ikterus neonatorium, hampir 1 juta bayi ini kemudian meninggal. TujuanUntuk memperoleh pengalaman nyata dalam melaksanakan Asuhan kebidanan pada bayi baru lahir di PMB Nurliani di kota padangsidimpuan secara komprehensif dengan menggunakan manajemen tujuh langkah varney . Metode penelitian bentuk laporan berupa studi kasus menggunakan metode deskriptif. Subyektif penelitian adalah bayi Ny. L dengan Ikterus Fisiologis. Obyek penelitian adalah keadaan Ny. L. Tempat penelitian adalah di Desa Pudun Jae Padangsidimpuan. Kesimpulan hasil asuhan adalah penulis telah melaksanakan asuhan sesuai dengan manajemen 7 langkah varney. Saran utama adalah diharapkan agar Laporan Tugas Akhir ini dapat digunakan sebagai masukan bagi semua masyarakat khususnya pada ibu yang memiliki bayi dan bagi tenaga kesehatan agar dapat mengatasi masalah pada bayi dengan Ikterus Fisiologis. Kata kunci : Asuhan Kebidanan, Ikterus Fisiologis Kepustakaan : 16 Pustaka (2010-2019)
URI: http://localhost:8080/xmlui/handle/123456789/1025
Appears in Collections:2020

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
ELISA FITRI MANURUNG.pdf291.6 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.